Smansa Edu

Blog edukasi dan pendidikan untuk segala usia

Kamis, 29 Desember 2016

5 Contoh Alamat Email Lengkap

Banyak dari pengguna internet yang bingung terkait membuat alamat email. Padahal, ada banyak Contoh alamat email  yang bisa dijadikan sebagai referensi. Sebelum membuat email, Anda tentunya harus masuk terlebih dahulu ke website penyedia alamat email misalnya yahoo atau google. Setelah itu, barulah Anda bisa membuat alamat email dengan mudah. Email merupakan layanan internet yang bisa di gunakan untuk menerima dan mengirim surat secara elektronik dengan singkat dan cepat tanpa perlu menunggu selama beberapa hari hanya untuk mendapatkan pesan balasan dari si penerima email. Asalkan, penerima email sedang dalam keadaan online.
Contoh Alamat Email

Contoh Alamat Email Lengkap Sederhana

Sebelum mengetahui lebih jauh tentang Contoh alamat email, apa sebenarnya fungsi email selain berkirim pesan? Selain bisa digunakan untuk mengirim pesan teks, email juga berfungsi untuk mengirim file dengan berbagai format baik JPEG, Doc, Excel dan lain sebagainya. Disamping itu, email juga berfungsi untuk Anda yang ingin membuat akun media sosial seperti facebook, BBM, Line, Instagram dan lain-lain. Melihat hal tersebut, sangat penting bukan memiliki alamat email? Berikut ini adalah beberapa contoh nama alamat email sederhana. 

Ayu1234@gmail.com adalah Contoh alamat email pertama yang bisa Anda jadikan sebagai contoh. Dari alamat email tersebut bisa diketahui bahwa nama akunnya adalah ayu. Sedangkan kombinasi angka yang digunakan adalah 1234.

Contoh selanjutnya adalah suci15678@gmail.com. Kombinasi angka dan huruf yang dipakai pada alamat email sifatnya bebas. Hanya saja Contoh alamat email tidak boleh sama dengan email yang sudah ada sebelumnya.

Contoh alamat email selanjutnya adalah asih23432@yahoo.com. Selain Gmail, penyedia alamat email Yahoo juga sering dipakai oleh pengguna internet. 

Contoh alamat email lain yang menggunakan layanan yahoo adalah putras16972@yahoo.com. Selain yahoo.com, penyedia layanan pembuatan alamat email Yahoo juga menyediakan nama lain diantaranya adalah ymail, dan yahoo.co.id. 

Masih kurang? Alamat email yahoo lainnya adalah putri98@yahoo.com. Alamat email ini cukup sederhana dan mudah diingat. 

Berikut tadi merupakan 5 Contoh alamat email sederhana yang bisa Anda jadikan referensi. Semoga ulasan ini bermanfaat. 
Author Profile

About Unknown

Bagikan kebaikan, karena kebaikan menular.

3 Komentar 5 Contoh Alamat Email Lengkap

  1. recruitment@ricobana.co.id
    Penulisan yg benar berubah jdi gmn yah klo kita kirim alamat trsebut

    BalasHapus
  2. Bagaimana jika email tidak berlaku ketika mendaftar m tix?

    BalasHapus
  3. Ko kukirim sesuai namaku ko gak cocok ya..

    BalasHapus

Berkomentarlah sesuai topik,tidak mengandung unsur pertikaian, perpecahan, dan SARA.

Komentar dengan link hidup hanya berupa link nofollow!

Back To Top