Smansa Edu

Blog edukasi dan pendidikan untuk segala usia

Sabtu, 23 Agustus 2014

Gerak Parabola, rumus dan contoh soal

Gerak Parabola atau gerak peluru adalah gerak yang membentuk sudut tertentu(sudut elevasi) terhadap bidang horizontal. Sehingga bekerja dua macam gerak, yaitu gerak horizontal dengan Gerak Lurus Beraturan(GLB) dan gerak vertikal dengan Gerak Lurus Berubah Beraturan(GLBB). Di mana pada GLB kecepatan konstan, sedangkan pada GLBB kecepatan berubah karena dipengaruhi oleh gaya gravitasi.


ads

Rumus-rumus umum Gerak Parabola

Gerak Parabola
Gerak Parabola

  • Pada titik Awal
Kecepatan terurai menjadi dua vektor yaitu Vox dan Voy, sehingga untuk mencari nilai Vo bisa menggunakan rumus phytagoras/trigonometri

Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

  • Pada titik A

Kecepatan
Untuk Vx tetap menggunakan rumus seperti kecepatan awal karena merupakan Gerak Lurus Beraturan, sedangkan untuk Vy kecepatan dipengaruhi oleh gravitasi yang menarik benda ke bawah(Gerak Lurus Berubah Beraturan), sehingga kecepatan berkurang.
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola
Jarak
Untuk jarak horizontal dicari menggunakan rumus Jarak Gerak Lurus Beraturan, sedangkan untuk jarak vertikal atau tinggi dicari menggunkan rumus jarak Gerak Lurus Berubah Beraturan.
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

  • Pada titik B(titik tertinggi/Ymaks) 

Kecepatan
Kecepatan horizontal tetap sedangkan kecepatan vertikal = 0, karena telah mencapai titik maksimum sehingga benda diam sesaat kemudian turun.
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

Waktu
Untuk mencari waktu diturunkan dari persamaan Vy = 0.
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

Jarak
Horizontal(X)
Merupakan horizontal di mana benda berada pada posisi tertinggi(Ymaks), rumus diturunkan dari rumus jarak Gerak Lurus Beraturan,
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

Vertikal(Y atau h atau tinggi)
Tinggi maksimum yang dapat dicapai benda.

Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

  • Pada titik C 
Untuk gerak parabola pada titik C hampir mirip dengan di titik A, hanya saja karena di tarik gravitasi sehingga :

Rumus Gerak Parabola

  • Pada titik D(Jarak terjauh/Xmaks) 

Kecepatan sesaat sampai di tanah
Kecepatan horizontal tetap menggunakan rumus Gerak Lurus Beraturan, sedangkan kecepatan vertikal yang ditarik oleh gravitasi mengalami penambahan kecepatan atau Gerak Lurus Berubah Beraturan.

Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

Waktu
Waktu yang digunakan benda untuk sampai ke titik terjauh = 2 kali waktu benda untuk mencapai jarak ketika berada di titik tertinggi
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

Jarak
Horizontal
Dijabarkan dari rumus jarak Gerak lurus berubah beraturan.
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

Vertikal
Karena sampai di tanah sehingga y = 0
Rumus Gerak Parabola
Rumus Gerak Parabola

Untuk contoh soal dari Gerak Parabola silahkan ke Contoh Soal Gerak Parabola. Semoga Anda mendapatkan wawasan setelah berkungjung ke Gerak Parabola, rumus dan contoh soal











Author Profile

About Unknown

Bagikan kebaikan, karena kebaikan menular.

12 Komentar Gerak Parabola, rumus dan contoh soal

  1. blognya keren gan,,, lengkap, spesifik, dan edukatif, thanks buat infonya

    BalasHapus
  2. wah, satu2nya situs yang bisa bikin saya mudeng, hehe
    makasiihhh

    BalasHapus
  3. Terima kasih, sangat sistematis. izin copas untuk keperluan pribadi.

    BalasHapus
  4. RUMUS NYA LENGKAP BANGET, KEREN...

    BalasHapus
  5. njir yang terakhir kayak iklan sprite wkwkwk
    btw nice article, very2 helpfull

    BalasHapus
  6. terima kasih, materinya sangat membantu

    BalasHapus
  7. materinya sangat membantu tetapi tidak ada contoh soal agar lebih paham

    BalasHapus
  8. mau nanya gan, bedanya sin kuadrat alfa (pada rumus ymaks) dengan sin alfa kuadrat (pada rumus xmaks) apa ya? mohon bantuannya... Terima kasih

    BalasHapus
    Balasan
    1. kalau (sin kuadrat alfa), nilai sin_nya dihitung dulu, baru dikuadratkan,,,,
      kalau (sin2alfa), hasil adalah nilai sin dari sudut dikali 2, secara trigonometri, (sin 2alfa) bisa dirubah menjadi (2 sin alfa cos alfa)

      Hapus
  9. Rumus Xmaks nya salah ya min, sin2Teta, bukan sin teta kuadrat....

    BalasHapus
  10. mau nanya gan, kalau nilai X0, nilai X dan Y dititik A,B, dan C serta nilai Xmaks diketahui tetapi yang ingin dicari nilai y0 dan ymaks... gmn caranya yah min ? mohon pencerahannya,,, terima kasih

    BalasHapus

Berkomentarlah sesuai topik,tidak mengandung unsur pertikaian, perpecahan, dan SARA.

Komentar dengan link hidup hanya berupa link nofollow!

Back To Top