Smansa Edu

Blog edukasi dan pendidikan untuk segala usia

Minggu, 28 Agustus 2016

Contoh Job Description Sekretaris

 Sekretaris sangat identik dengan perempuan, karena tugas-tugas yang dilakukan oleh sekretaris sangat butuh ketelatenan dan kesabaran. Jika Anda ingin tahu seperti apa tugas dari sekretaris maka lihatlah pada contoh job description sektretaris. Anda bisa melihat betapa detailnya pekerjaan seorang sekretaris, walaupun kelihatannya seperti gampang-gampang saja.



Contoh Job Description Sekretaris

Seorang sekretaris biasanya mengurusi hal-hal mendetail dan spontan sehingga seorang atasan akan lebih mudah pekerjaannya. Untuk memudahkan Anda mengenai tugas poko sekretaris, berikut contoh job description sekretaris:

JOB DESCRIPTION
Sekretaris membantu jalannya perusahaan agar berjalan lebih santai dan efektif, tugas-tugasnya sangat bervariasi namun tugas utamanya adalah administrasi.
Seorang sekretaris diharapkan mampu:
•    Menjawab dengan baik telpon yang masuk.
•    Mangatur berbagai catatan personal ataupun perusahaan.
•    Mengatur jalannya pertemuan.
•    Membalas pesan yang masuk.
•    Mengatur database perusahaan.
•    Mengatur dan melayani jalannya pertemuan.
•    Membuat agenda.
•    Memprioritaskan agenda kerja yang paling penting.
•    Merekrut dan melatih staf yang baru saja masuk.
•    Mengimplementasikan berbagai tugas administrasi.
•    Menyelesaikan tugas korespondensi.

Kualifikasi:
•    Pendidikan formal minimal S1.
•    Kemampuan komunikasi verbal maupun nonverbal.
•    Kemampuan bahasa Inggris aktif dan pasif.
•    Kemampuan tim.
•    Kemampuan organisasi.

Demikianlah info mengenai contoh job description sekretaris terbaru, semoga artikel ini bermanfaat.
Author Profile

About Unknown

Bagikan kebaikan, karena kebaikan menular.

0 Komentar Contoh Job Description Sekretaris

Posting Komentar

Berkomentarlah sesuai topik,tidak mengandung unsur pertikaian, perpecahan, dan SARA.

Komentar dengan link hidup hanya berupa link nofollow!

Back To Top